Sitti Hikmawatty saat ini sedang di viral di media sosial karena Sitti Hikmawatty menyatakan pernyataan yang kontroversial.
Sitti Hikmawatty adalah seorang anggota komisi perlindungan anak, Sitti Hikmawatty menyatakan bahwa perempuan dapat hamil saat melakukan berenang di kolam renang bersama laki-laki.
Hal yang begitu tak masuk akal ini pun membuat warga negara indonesia heboh. bagaimana mungkin hanya berenang mampu membuat wanita hamil. Seorang wanita bisa hamil karena berhubungan intim dengan lelaki. karena sel sperma dan sel telur bertemu, itu pun harus dalam keadaan sel sperma dan sel telur sama-sama dalam keadaan sehat.
Sitti Hikmawatty mengatakan bahwa wanita bisa hamil saat berenang bersama lelaki, itu adalah pernyataan HOAX . Karena kalau wanita berenang bersama lelaki dan jika lelaki tersebut mengeluarkan sperma di dalam air maka sel sperma itu pun akan mati karena bercampur dengan air kaporit yang ada di dalam kolam renang.
Hal yang di ucapkan oleh lembaga perlindungan anak indonesia itu pun menuai banyak kritikan dari beberapa lembaga-lembaga yang ada di indonesia. Ada pun yang mempercayai pernyataan bahwa wanita bisa hamil jika berenang bersama lelaki dan ada juga yang tidak setuju dengan pernyataan yang di sebutkan oleh Sitti .
kejadian ini pun membuat Sitti Hikmawatty menjadi viral di Indonesia. Viralnya seorang lembaga perlindungan anak ini pun membuahkan kejadian-kejadian lucu seperti warganet yang membuat meme dan bahkan ada yang membuat video lucu.
Hal ini pun dapat menyebar dengan cepat melalui media sosial seperti Instagram maupun Facebook. Karena ucapan Sitti Hikmawatty ini pun dapat membuat beberapa orang tua di indonesia menjadi percaya jika seorang wanita berenang dapat membuat wanita menjadi hamil, sehingga orang tua melarang anak perempuannya melakukan kegiatan berenang. hal ini pun membuat kerugian besar pemilik kolam renang.
Akibat ucapan Sitti Hikmawatty pun membuat kolam renang menjadi sepi pengunjung.dalam beberapa hari kemarin hanya terlihat beberapa pengunjung yang mengunjungi kolam renang tersebut, rata-rata pengunjung sebagian besar adalah lelaki. sangat terlihat ucapan Sitti Hikmawatty membuahkan hasil negatif bagi para pemilik kolam renang.